Home / Pendidikan

Rabu, 7 Juni 2023 - 09:49 WIB

Tiga Siswa Bireuen Berprestasi di Ajang English and Science Olympic

BIMnews.id – Bireun
Tiga siswa Bireun ukir prestasi dalam ajang kompetisi National English and Science Olympic yang dilaksanakan beberapa hari lalu. Adapun tiga siswa yang sukses mengukir prestasi gemilang, yaitu Cut Dara Dista, siswa SMAN 1 Bireuen dan Nafara Azzikra, siswa SMAN 2 Peusangan, mereka  meraih dua Golden Winner. Seorang siswa lainnya atas nama Jihan Fahira, siswi SMKN 1 Bireuen meraih Silver Winner dalam ajang National English Science Olympic.

Baca Juga :  DISDIKBUD PIDIE BUTUH BANYAK GURU PENGGERAK

Setelah melewati beberapa tahapan seleksi, siswa Bireuen tampil ke  babak final hingga merebut 2 Golden Winner dan 1 silver Winner dari Global House National Olympic
Committee. Kepala SMKN 1 Bireuen M Yusuf merasa terharu atas perolehan juara oleh siswanya. “Terima kasih kepada Cut Dara Dista dan Jihan Fahira yang telah mengharumkan nama sekolah SMKN 1 Bireuen juga nama Kabupaten Bireuen,” katanya. Sementara, Kepala SMAN 2 Peusangan Nurhadisah juga menyampaikan terimakasih kepada ananda Nafara Azzikra yang telah mempersembahkan Golden Winner kepada sekolah SMAN 2 Peusangan dan guru pembimbing.(**)

Baca Juga :  Sinergitas IGI Banda Aceh - Potret Galery Bagi-Bagi Majalah Anak Cerdas di SDN 72 Banda Aceh

 

BIMNEWS.ID – TAZAM

Share :

Baca Juga

Pendidikan

IPKW-ACEH SUKSES JALIN SILAHTURAHMI FAMILY GATHERING

Pendidikan

IGI Banda Aceh dan Potret Galery Salurkan Majalah Anak Cerdas di SDN 57 Banda Aceh

Pendidikan

Siswa MA Darul ‘Ulum Juara 3 Lomba Pidato Perempuan dan Politik

Eco System

Ombudsman dan UIN Ar-Raniry Berkolaborasi Kawal Pelayanan Publik Aceh

Pendidikan

CABANG DINAS PENDIDIKAN GAYO LUES SALURKAN BANTUAN KORBAN KEBAKARAN PINING

Pendidikan

MAS Darul Ulum Banda Aceh Terbaik Satu Penganugrahan Wajah Bahasa bagi Lembaga Pendidikan di Provinsi Aceh
Siswa SMA 1 Matangkuli saat melakukan uji coba aplikasi Imsakiyah Ramadhan Digital

Pendidikan

DISDIK ACEH DUKUNG SISWA SMAN 1 MATANGKULI CIPTAKAN IMSAKIYAH RAMADHAN DIGITAL

News

Tiga Tim Siswa MA Darul Ulum Banda Aceh lulus Semi Finalis 120 Besar di Ajang Myres Super Camp 2023 Tingkat Nasional