Home / Daerah

Jumat, 19 Juli 2024 - 18:47 WIB

Pangdam IM terima Audiensi Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Prov Aceh

BIMnews.id | Banda Aceh

Panglima Komando Daerah Militer Iskandar Muda, Mayjen TNI Niko Fahrizal, M.Tr.(Han) menerima Audensi dari Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Aceh yang baru Daddi Peryoga, Bertempat di ruang kerja Pangdam IM. Jumat ( 19/07/24 ).

 

Kepala OJK Provinsi Aceh Daddy Peryoga mengucapkan terimakasih atas sambutan hangat dari Bapak Pangdam IM. “Ini pertama kali kami kesini untuk berkunjung bersilaturahmi sekaligus memperkenalkan diri sebagai pejabat Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang baru saya berharap pada kesempatan ini juga dapat menjadi sarana komunikasi dan koordinasi untuk peningkatan sinergi dan kolaborasi antar kedua Lembaga” ujar Bpk Daddy Peryoga.

Baca Juga :  Pembina YJI Aceh Ziarah ke Makam HT Djohan

 

Sementara itu Pangdam IM Mayjen TNI Niko Fahrizal, M.Tr.(Han) mengucapkan selamat datang di Makodam IM ini. “Terima kasih atas kunjungan kehadiran Kepala OJK Provinsi Aceh yang baru semoga kedepan hubungan yang selama ini sudah terjalin dengan baik harus dapat dipertahankan dan ditingkatkan lagi” ujar Pangdam IM.

Baca Juga :  Pemkab Aceh Besar Raih Serambi Ekraf Awards 2025 Kategori Gampong Kreatif Digital

 

Turut hadir mendampingi Asrendam IM, Aslog Kasdam IM, Kakudam IM, Kapendam IM, Waaster Kasdam IM dan Pabandya Gal Sinteldam IM. (***)

 

BIMnews.id – TAZAM

Share :

Baca Juga

Daerah

Pangdam IM beserta Rombongan Wisata Dulur Brigif 16/WY dan Kodim O809/Kediri (DBK) Kunjungi Titik Nol Kilometer Sabang

Daerah

Semarakkan Idul Adha 1445 H, Pangdam IM dan Ikasmandu Berkurban 5 Ekor Sapi

Daerah

PESANTREN KILAT SEPERAK PENUH KENANGAN

Daerah

Aceh Besar Ajak BI Kembangkan Sektor EkonomiĀ 

Daerah

ANEKA LOMBA DIGELAR DIGAMPONG GAROT DALAM MEMERIAHKAN HUT RI KE 79.

Daerah

Pernyataan Bobby soal Pelat BL Berpotensi Ciptakan Friksi Antarwilayah dan Merusak Semangat Persatuan

Daerah

JMS,Upaya Preventif Pencegahan Tindak Pidana di Sekolah

Daerah

Usaha Keras Disnakermobduk Aceh Menangani kasus TPPO