Home / News

Kamis, 13 Februari 2025 - 10:55 WIB

Pj Bupati Aceh Besar Hadiri Pelantikan Mualem/Dek Fahd

BIMnews.id | Banda Aceh
Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar, Muhammad Iswanto SSTP MM menghadiri pelantikan Munazakir Manaf/Fadhlullah sebagai Gubernur/Wakil Gubernur Aceh periode 2025/2030 di Gedung DPR Aceh, Rabu (12/02/2025) pagi ini.

Iswanto memasuki lokasi acara sekitar pukul 09.33 WIB dan diterima oleh panitia serta langsung memasuki ruang VIP. Acara berlangsung di Gedung Utama DPR Aceh, dengan agenda tunggal, Sidang Paripurna DPR Aceh tahun 2025 dengan agenda Pengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan Gubernur/Wakil Gubernur Aceh periode 2025-2030.

Baca Juga :  Ada apa dengan BRIN vs BMKG ?

Muzakir Manaf (Mualem)/Fadhlullah (Dek Fadh akan dilantik oleh Mendagri Tito Karnavian atas nama Presiden RI Prabowo Subianto.

Baca Juga :  Bupati Aceh Besar Terima Kunjungan Investor Malaysia

Saat informasi ini diturunkan, acara mulai berlangsung. (***)

BIMnews.id – LINA 

Share :

Baca Juga

News

Kadivhumas Polri Berangkatkan 15 Orang Ibadah Umroh dalam Rangka Hari Jadi ke-72 Humas Polri

News

RAPI RIDER RAPI KOTA BANDA ACEH GELAR TOURING SILATURAHMI

News

Wakapolda Aceh Buka Latpraops Keselamatan Seulawah Tahun 2024

News

Peran Disnakermobduk Aceh pada Forkor Aceh 2025: Kejaksaan dan BPJS Kesehatan Bersinergi Dorong Kepatuhan JKN Sektor Usaha

News

4 Siswa MTsT Daarut Tahfizh Al-Ikhlas Juarai KSM Tingkat Kota Banda Aceh

News

DISNAKERMOBDUK ACEH MELAKSANAKAN PELATIHAN PRODUKTIVITAS

News

Isu yang Diangkat KTT AIS Forum 2023 Sudah Sesuai Program Kapolri

News

PEMBACAAN TUNTUTAN TERHADAP PERKARA TINDAK PIDANA PEMBUNUHAN BERENCANA DI PENGADILAN NEGERI JANTHO ACEH BESAR