Home / Daerah

Selasa, 16 April 2024 - 16:45 WIB

Pansel serahkan 15 nama ke Komisi I DPR Kota Banda Aceh

Bimnews.id | Banda Aceh

Panitia Seleksi (Pansel) Penjaringan dan Penyaringan Calon Anggota Panwaslih Kota Banda Aceh Tahun 2024 telah menetapkan lima belas nama yang di nyatakan lulus wawancara dan ujian CAT Hal ini sesuai dengan Qanun pemerintah Aceh nomor 6 tahun 2016.

 

Penetapan tersebut dilakukan dalam rapat pleno Pansel di Kantor DPRK di ruang banmus gedung DPRK Banda Aceh, Senin, 15 April 2024.

Ketua Pansel Iqbal Mahyiddin Musa, menjelaskan kepada awak media, penetapan itu dilakukan setelah seluruh anggota pansel melakukan test Wawancara terhadap calon anggota Panwaslih pilkada Kota Banda Aceh.
“Setelah melakukan rangkaian tahapan seleksi sejak awal dari pengecekan Administrasi, Ujian CAT dan Wawancara Pansel melakukan Penjaringan 15 nama yang kemudian akan menyerahkan kepada Komisi 1 DPRK Banda Aceh untuk selanjutnya di lakukan Fit and Propertes atau uji kelayakan dan kepatutan.

Baca Juga :  Bagi Pengguna Jalan Tol Siapkan Saldo yang Cukup

Sementara itu Sekretaris Pansel Soelayman Asnawi menyampaikan “Siang tadi sudah kita serahkan nama nama yang sudah di nilai cakap akan kita serahkan kepada Komisi I dan selanjutnya tahapan Final menentukan Calon Panwaslih Kota Banda Aceh kami kembalikan kepada komisi I”

Baca Juga :  Perkuat Jangkauan Layanan Kesehatan, Bupati Aceh Besar Audiensi dengan Menkes RI

Dalam penetapan Pleno tersebut di tandatangani oleh seluruh Pansel H. Muhammad Aulia, ST, Wais Alqarani, S. IP dan Lukman Yushar. “Tutupnya

Bimnews.id – TAZAM

Share :

Baca Juga

Daerah

RAPI Jaya Baru Masuk Sekolah, Berikan Edukasi Siaga Bencana Bagi Ratusan Taruna Taruni SMATIKA Banda Aceh.

Daerah

DEKLARASI HASIL SIDANG RUMUSAN KN PRBBK XVI 2024

Daerah

Rapurna TMMD 2024, Dandim Simeulue Juara II Media Cetak Kategori Dansatgas 

Daerah

Kapolres Aceh Besar Launching Kampung Bebas Narkoba Di Desa Lam Raya Kecmatan Montasik Kabupaten Aceh Besar

Daerah

Korban Angin Kencang di Pulo Aceh direspon cepat oleh Pemkab. Aceh Besar 

Daerah

HARBHAK TRANSMIGRASI KE 73, DISNAKERMOBDUK ACEH DILAKSANAKAN DI LOKASI EX TRANSMIGRASI ACEH UTARA

Daerah

Danrem 012/TU Ajak Prajurit Yang Muslim Makmurkan Masjid

Daerah

Polisi Tingkatkan Pengamanan di Lokasi Opening Ceremony PON