Home / News

Selasa, 18 April 2023 - 03:22 WIB

Zikry Tumbang Dan Bangkit Kembali Demi Sebuah Gol

BIMnews.id | Bangka.

Di akhir bulan ramadhan sebelum kembali ke tempat berkiprahnya masing-masing, segenap Alumni Gontor Generasi Muda di Bangka Belitung mengadakan Pertandingan Persahabatan.

Laga futsal berlangsung di Stadion Futsal Eksekutif Bukit Baru Bangka, Senin (17/April/2023).

Menggiring bola dan berusaha mencetak gol nampak dalam lapangan yang diisi oleh dua tim yakni Tim Asatidz Alumni Pondok Modern Darussalam Gontor dan tim Asatidz Alumni Pondok Pesantren Daarul Istiqomah Air Gegas.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Pimpin Taklimat Akhir Audit Kinerja Tahap II Tahun 2023

Zikry Z. tampak gagah dalam menggiring bola ke gawang lawan walaupun sempat tumbang di tengah pertandingan.

“Baru saja kami para alumni Pesantren dipersatukan dalam laga futsal, berkumpul dan bercanda gurau bersama dalam bingkai olahraga. Tentu kami mengedepankan sportifitas dan yang utama itu adalah jalinan persaudaraan sesama lulusan Pesantren” ungkap Syifa Mihan.

Baca Juga :  Dandim 0107/Aceh Selatan Bersama Masyarakat Melaksanakan Jalan Sehat

Sementara itu Alfi mengatakan terselenggaranya acara ini karena wujud solidaritas para alumni dan bentuk kesadaran akan pentingnya kebersamaan.

“Semoga acara seperti ini bisa terus terlaksana dan akan diadakan pertandingan persahabatan dengan Alumni Pesantren Lainnya” ujar M. Zoelfahmy Alfaraby (Alfi).(***)

Penulis : Alvhi peci
BIMnews.id – NZA

Share :

Baca Juga

News

Pangdam Im melepas kegiatan event tahunan IOX Aceh chapter Seulawah ekspedition ke-5

News

Polda Aceh akan Gelar Bhayangkara Fest 2023, Ini Jadwalnya!

News

Ribuan Warga Aceh Hadiri Maulid Akbar IKNR Jakarta

News

BOY DIKUKUHKAN SEBAGAI KEPALA DUSUN INDAH GAMPONG GAROT KABUPATEN ACEH BESAR

News

Merawat Kepercayaan Publik dengan Konsistensi Menegakkan Integritas & Dedikasi (Moral Value)

News

Ratusan Kasus TPPO Diungkap Polri, Modus Terbanyak Jadi PMI Ilegal hingga PSK

News

HUT FKPPI-45 dan Lustrum XII FT USK di Makam Syiah Kuala Banda Aceh

News

Pemkab Aceh Besar dan Brimob Polda Aceh Gelar Bersama Bazar Pangan Murah di Ladong