Home / News

Sabtu, 15 April 2023 - 00:54 WIB

Kabidpropam Polda Aceh Silaturahmi ke Pomdam IM, POM AU, dan Danlanud SIM

BIMnews.id | Banda Aceh

Kabid Propam Polda Aceh Kombes Eddwi Kurniyanto bersilaturahmi ke Pomdam Iskandar Muda di Peuniti, Pom Angkatan Udara dan Komandan Pangkalan Udara (Danlanud) Sultan Iskandar Muda di Blang Bintang, Kamis, 13 April 2023.

Eddwi Kurniyanto menyampaikan, kunjungan atau silaturahmi tersebut bertujuan untuk memperkuat sinergisitas antara Propam Polda Aceh dengan POM Kodam Iskandar Muda dan POM AU Lanud Sultan Iskandar Muda.

Baca Juga :  Peraih Juara III Lomba Cerpen dari Aceh Terima Award Apresiasi Kreasi Polri Presisi

Selain itu, kata Eddwi, silaturahmi ini juga bertujuan untuk menjalin kerja sama dalam upaya penegakan disiplin terhadap personel Kodam IM, TNI AU dan personel Polda Aceh.

“Silaturahmi ini untuk memperkuat sinergisitas dan sebagai sarana menjalin komunikasi dalam menyelesaikan permasalahan pada pelaksanaan tugas di lapangan,” kata Eddwi, dalam rilisnya, Kamis, 13 April 2023.

Baca Juga :  Kantongi 15 Paket Sabu, Seorang Pemuda Di Pidie Ditangkap Polisi

Ia berharap, silaturahmi tersebut dapat menjaga soliditas antar penegak disiplin pada jajaran Pomdam IM, POM AU SIM, dan Propam Polda Aceh.(***)

BIMnews.id – NAZAR

Share :

Baca Juga

News

Kopi Pagi dan Diskusi Ringan untuk Membangun Aceh

News

Gelorakan Hari Juang Infanteri Ke – 75, Pangdam IM Mengikuti Gerak Jalan Peleton Beranting YWP Jaya Bersama Prajurit.

News

Kepala DPMG Aceh Serahkan 36 SK Tenaga Kontrak 2025

Daerah

Pangdam IM menghadiri acara pembukaan Rapat Koordinasi Nasional Penanggulangan Bencana (Rakornas PB) 2024

News

DPMG Aceh Dukung Kolaborasi Dalam Penanganan Stunting Di Kabupaten Aceh Barat dan Nagan Raya

News

Pangdam IM Membuka Kejuaraan Bola Basket Semarak Kemerdekaan di Wilayah Kodam Iskandar Muda Tahun 2023

News

Kasubdit I Indagsi Ditreskrimsus Polda Aceh Hadiri Pemusnahan Barang Bukti Perkara Tindak Pidana Kepabeanan Dan Cukai

News

Wakil Bupati Aceh Besar Ikuti Pemantauan Sitkamtibmas Malam Takbiran Secara Daring