Home / News

Selasa, 11 April 2023 - 21:52 WIB

Kapolda Aceh Pimpin Sertijab Tiga PJU beserta Tiga Kapolres

BIMnews.id | Banda Aceh

Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar memimpin upacara serah terima jabatan (sertijab) tiga pejabat utama (PJU) beserta tiga Kapolres di Lobi Mapolda Aceh, Selasa, 11 April 2023.

PJU yang disertijabkan adalah Irwasda Polda Aceh, Karo Rena, dan Dirresnarkoba. Sedangkan Kapolresnya adalah Kapolres Aceh Tengah, Kapolres Aceh Singkil, dan Kapolres Bener Meriah.

Baca Juga :  Warga Gue Gajah Temukan Mobil Tak Bertuan, Polisi Pun Ikut Mencari Pemiliknya

“Ada tiga PJU beserta tiga Kapolres yang diserahterimakan jabatannya hari ini. Sertijab itu dipimpin langsung oleh Kapolda,” kata Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto, dalam rilisnya, Selasa, 11 April 2023.

Baca Juga :  Wapres Tegaskan Ekonomi Syariah Kunci Hadapi Tantangan Pembangunan Nasional

Joko juga menyampaikan khusus, bahwa jabatan Irwasda Polda Aceh yang selama ini dijabat Kombes Kalingga Rendra Raharja diserahkan kepada Kombes Muhamad Setyobudi Dwiputro. Kombes Kalingga Rendra Raharja sendiri dipromosikan sebagai Irwasda Polda Jabar.(***)

BIMnews.id – NAZAR

Berita : Nazar

Share :

Baca Juga

News

PEMKO BANDA ACEH DAN KEJATI ACEH LAKUKAN PENERANGAN HUKUM SERTA SOSIALISASI PENANGANAN PERKARA DANA DESA

Nasional

Program Pendidikan Siswa Qur’ani Mencetak Polwan Berprestasi dengan Keagamaan Kuat

News

Masyarakat Puas terhadap Kinerja Polri, Survei Litbang Kompas: Pengawasan Internal Berjalan Apik

News

Pangdam IM Apresiasi Penanaman Jagung Perdana Kompi Produksi Kodim 0117/Aceh Tamiang

News

Penyampaian Capaian Kinerja Yang Telah Dilaksanakan Oleh Kejati Aceh Periode Januari s/d Juli 2023

News

Pangdam IM Menerima Audiensi dari Ketua Gerakan Anti Narkotika (GRANAT)

News

Pesan Damai Pangdam IM saat Anjangsana dengan Warga Simpang Beutong Pidie

News

Silaturahmi PJ Bupati Aceh Besar ke PWI Aceh Besar