Home / News

Senin, 19 Juni 2023 - 21:23 WIB

Wakili Kapolda Aceh, Dirreskrimsus Ikuti Rakor Penangulangan Karhutla

BIMnews.id | Banda Aceh

Dirreskrimsus Polda Aceh Kombes Winardy mengikuti rapat koordinasi (rakor) penanggulangan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Hotel Hermes, Kota Banda Aceh, Minggu malam, 18 Juni 2023.

Dalam kapasitasnya mewakili Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar, Winardy menyampaikan, bahwa selama ini pihaknya telah melakukan berbagai upaya untuk menanggulangi karhutla, mulai dari sosialisasi hingga penindakan hukum.

Baca Juga :  Sultan Diperbolehkan Pulang: Terima Kasih Pak Kapolri

Di samping itu, kata Winardy, Polda Aceh hingga ke jajaran tingkat Polsek juga telah mengimbau agar masyarakat agar tidak membuka lahan dengan membakar, serta mensosialisasikan dampak hukumnya

Baca Juga :  Penyidikan Dugaan Tipikor Pengadaan Buku di MAA Dilanjuti

“Terkait karhutla kami sudah melakukan sosialisasi serta mengedepankan upaya preemtif dan preventif. Kemudian penindakan hukum apabila dipwrlukan,” demikian, kata Winardy.

Sementara itu, pihak kepolisian juga terus melakukan upaya-upaya mitigasi agar lebih memudahkan dalam melakukan penanggulangan karhutla. (***)

BIMnews.id – NAZAR

Share :

Baca Juga

News

Personel Rorena Polda Aceh Bagikan Bansos untuk Masyarakat Pada Acara Jum’at Berkah

News

Ketua IAD Wilayah Aceh Pimpin Upacara HUT XXV IAD Tahun 2025

News

RAPI WILAYAH ACEH BESAR AKAN ADAKAN SILATURAHMI ANGGOTA

News

PESAN PJ.GUBERNUR ACEH, AJARKAN PENGHORMATAN, KEDISIPLINAN DAN ETIKA PADA ANAK DIDIK

News

Resintel Polsek Lueng Bata Ringkus Maling Pintu Milik Warga

News

Kapolsek Ulee Lheue Berhasil Selamatkan Anak Tenggelam

News

Humas Polri dan SMSI Perkuat Kolaborasi Wujudkan Pemilu Damai

News

Pemkab Aceh Besar Gelar Doa dan Zikir di Masjid Al-Munawwarah Kota Jantho